MODEL SURAT KEPUTUSAN KEPALA MA NURUSSYAHID KERTAJATI DALAM PEMBAGIAN TUGAS MENGAJAR

 SAAT PERPISAHAN MA NURUSSYAHID KERTAJATI DENGAN KAPOLSEK BANDARA BIJB KERTAJATI


SURAT KEPUTUSAN
KEPALA MADRASAH ALIYAH NURUSSYAHID KERTAJATI MAJALENGKA
NOMOR: 0323/MA-NUSA/B/24/i/2019
TENTANG
PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM KEGIATAN PROSES BELAJAR MENGAJAR, WALI KELAS, TUGAS TAMBAHAN
PEMBINA PRAMUKA, PELATIH/ PEMBIMBING, PEMBINA OSIS DI MA NURUSSYAHID KERTAJATI
PADA SEMESTER GENAP (II)TAHUN PELAJARAN 2018 / 2019           
KEPALA MA NURUSSYAHID KERTAJATI MAJALENGKA
Menimbang 
:
1.   Bahwa untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan belajar mengajar di MA. Nurussyahid Kertajati perlu menetapkan pembagian tugas mengajar guru, Wali Kelas dan tugas tambahan lainnya .
2.   Bahwa untuk dapat meningkatkan dan menggali potensi kualitas serta kemandirian Peserta didik MA NUSA (Nurussyahid Kertajati)  perlu adanya pengangkatan tenaga Pelatih/ pembimbing  dalam bidang Kepramukaan, Olah Raga dan Seni Qiro’ah.
3.   Bahwa yang nama-namanya tercantum dalam surat keputusan ini dipandang mampu dan memenuhi syarat untuk melaksanakan tugas mengajar, Wali Kelas, Tugas Tambahan dan Pembina lainnya di MA. Nurussyahid Kertajati.
Mengingat 
:
1.       Undang – Undang No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2.       Peraturan Pemerintah No. 29 Tahun 1980 Tentang Pendidikan Menengah.
3.       Keputusan Mendikbud Nomor  061 / U / 1993 Tentang Kurikulum Sekolah Menengah Umum.
4.       Keputusan Menteri Pendidikan Nasional R.I  No. 084 /  U / 2002 Tentang Perubahan Sistem Catur Wulan menjadi sistem semester. 
5.       Peraturan Pemerintah RI Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
Memperhatikan
:
Hasil Rapat Dewan Guru dan Komite Madrasah tanggal 2 Januari 2019 di MA Nurussyahid Kertajati tentang Pembagian Tugas Guru mengajar, Wali kelas, Tugas tambahan dan Pembina/ Pelatih/ Pembimbing Honorer sesuai dengan bidang-bidangnya.


M E M U T U S K A N :
Menetapkan
:

PERTAMA
:
Pembagian tugas Guru dalam Kegiatan Proses Belajar Mengajar, Strukur Organigram MA Nurussyahid, Wali kelas, Tugas Tambahan dan Pembina/ Pelatih, Pembimbing  di MA Nurussyahid Desa Bantarjati Kecamatan Kertajati Majalengka Tahun pelajaran 2018/2019 ,seperti tersebut pada lampiran surat Keputusan ini.
KEDUA

Kepadanya di beritugas untuk mengajar,  melatih dan Membimbing Peserta didik Madrasah Aliyah Nurussyahid Kertajati sesuai dengan tugasnya masing-masing sesuai jadwal yang telah ditetapkan bersama.
KETIGA
:
Memberikan Honorarium kepada Guru, Pelatih/Pembimbing Honorer tersebut sesuai dengan kemampuan keuangan MA yang bersumber dari dana BOS Tahun Anggaran 2019
KEEMPAT
:
Tenaga Pengajar, dan Tenaga pelatih/ Pembimbing Honorer diberikan honorariumnya Terhitung Mulai Tanggal 2 Januari 2019.
KELIMA
:
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan



Ditetapkan di  : Majalengka
Pada Tanggal  : 2 Januarii 2019
Kepala Madrasah,


ODONG ABDURRAHMAN, S.Pd.I. S.P
NIP. -
Tembusan:
1.            Komite MadrasaH







Lampiran SK No            :   0323/MA-NUSA/B/24/i/2019
Tentang                              :   Pembagian Tugas Guru dalam Kegiatan Proses Belajar Mengajar, Wali Kelas, Tugas Tambahan Pembina Pramuka-
                                                    OSIS, Pelatih/ Pembimbing Olah raga, Keagamaan (Seni Qiro’ah), di Madrasah Aliyah Nurussyahid Pada Semester (II)
                                                    Genap  Tahun Pelajaran 2018/2019.
Ditetapkan pada tgl. :   2 Januari 2019
NO
NAMA GURU
MATA PELAJARAN DAN JABATAN TAMBAHAN
KELAS / ROMBEL/ PROGRAM KEAHLIAN
JAM MENGAJAR
JUMLAH JAM
KET
X  IIS
XI (IIS)
XII-A  (IIS)
XII-B (IIS)
1
Odong Abdurrahman, S.Pd.I, S.Pd.I
Fisika
3
2
2
2
9
35

Pbn. Qiro'ah/ Tahfidz




2
Kepala Madrasah




24
2
Roni, S.Pd
Bahasa Arab
4
2
2
2
10
14

Pbn. Keagamaan




2
Wali Kelas XI




2
3
Heru Haerudin, S.Pd
Pendidikan Orkes
3
3
3
3
12
16

Wali Kelas XII B




2
Pem. Olah Raga




2
4
Ahmad Saehu, S.Pd.I
Sejarah
3
4
4
4
15
15

5
Yayah Khoeriyah, S.Pd
Matematika
4
4
4
4
16
16

6
Vivih Vihtriani, S.Pd
Geografi
3
4
4
4
15
17

Wali Kelas X




2
7
Dewi Mayasari, S.Sn
Seni Budaya
2
2
2
2
8
20

Sie Kurikulum

12
8
Asep Muhamad Yusuf, S.Pd
Bahasa Indonesia
4
4
4
4
16
16

9
Rasina Rosyadi, SP
Prakarya & Wira
2
2
2
2
8
12

Pembina OSIS

6
10
Ali Mujahid, S.Pd.I
Fiqih
2
2
2
2
8
16

SKI
2
2
2
2
8
11
Drs. Asep Firmansyah
Sosiologi
3
4
4
4
15
15

12
Nurus Syamsu, SE
Ekonomi
3
4
4
4
15
15

13
Eem Rohmah, S.Pd.I
Bahasa Inggris
2
2
2
2
8
16

Bahasa Korea
3
2
2
2
8
14
Neneng Irawati, S.Pd
Aqidah Akhlaq
2
2
2
2
8
12

Sie sarana




2
Kep Perpustakaan




2
15
Aris Sukmawati, S.Pd
PPKn
2
2
2
2
8
15

Bahasa Sunda
2
2
2
2
5
Wali Kelas XII A



2
2
Operator MA



16
Ramlan Ramadhan, S.Pd
Al-Qur'an Hadits
2
2
2
2
8
10

Pembina Pramuka /Pa




2
Kepala TU



17
Caswati, S.P
Sejarah Pemtan
2
2
2
2
8
8

18
Kursiah, S.Pd.I
Bendahara BOS



19
Annisa Nuraeni
Staf TU




2
4

Pbn Pramuka (Pi)




2
20
Faturrohman
Penjaga/ Pesuruh



Jumlah Jam Perkelas
53
53
53
53
266
266

Jumlah Total
212

Kertajati, 2 Januari 2019
Kepala Madrasah,


ODONG ABDURRAHMAN, S.Pd.I. S.Pd

0 Response to "MODEL SURAT KEPUTUSAN KEPALA MA NURUSSYAHID KERTAJATI DALAM PEMBAGIAN TUGAS MENGAJAR"

Post a Comment